Tabel Kesesuaian PEO dan PLO

PLO Deskripsi PEO-1 PEO-2 PEO-3
PLO-1 Mampu menunjukkan nilai-nilai agama, kebangsaan, budaya, serta etika akademik dalam menjalankan tugasnya.
PLO-2 Menunjukkan karakter tangguh, kolaboratif, adaptif, inovatif, inklusif, pembelajar sepanjang hayat, dan jiwa kewirausahaan.
PLO-3 Mengembangkan pola pikir logis, kritis, sistematis, dan kreatif dalam menyelesaikan pekerjaan sesuai bidang keahlian dan standar kompetensi profesi.
PLO-4 Berkembang secara berkelanjutan dan mampu berkolaborasi.
PLO-5 Memiliki pemahaman tentang perencanaan, pelaksanaan, dan evaluasi pembelajaran seni rupa terkini dalam konteks lokal hingga global.
PLO-6 Mampu merancang dan melaksanakan pembelajaran seni rupa yang kreatif, inovatif, dan evaluatif sesuai karakteristik peserta didik, berbasis kompetensi pedagogik dan manajemen berbasis ICT.
PLO-7 Mampu melakukan penelitian di bidang pendidikan seni rupa dan mengkomunikasikannya dalam bentuk tulisan ilmiah.
PLO-8 Mampu menciptakan karya orisinil dan inovatif serta mempresentasikannya secara efektif di berbagai forum, baik secara mandiri maupun kolaboratif.
PLO-9 Mampu merancang, menerapkan, dan mengembangkan keterampilan seni rupa untuk menghasilkan karya, media, dan sumber belajar yang inovatif untuk pembelajaran dan kewirausahaan.